JAKARTA, KOMPAS.com - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) membuka pendaftaran secara online
seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2014, melalui portal nasional
panitia seleksi nasional (Panselnas) mulai hari ini, Rabu (20/8/2014).
Para pelamar yang berminat bisa mengunjungi situs http://sscn.bkn.go.id dan https://panselnas.menpan.go.id/ untuk mendaftar dan mendapatkan informasi lainnya.
Pendaftaran CPNS 2014 secara online, seperti dikutip situs
Sekretariat Kabinet, untuk menjamin transparan dan akuntabel. Selain
itu, seleksi ini juga dimaksudkan agar setiap PNS yang lolos memang
kompeten dan terbebas dari korupsi, kolusi dan nepotisme.
Home
JAKARTA, KOMPAS.com -
Kendati telah tumbuh subur di Indonesia, DPR membatasi gerak-gerik bank
asing atau badan hukum asing di industri perbankan nasional. Berikut
sejumlah poin penting RUU Perbankan yang mengatur kehadiran asing di
perbankan.
JAKARTA, KOMPAS.com -
Nilai tukar rupiah kembali diuji kekuatannya pada perdagangan Rabu
(20/8/2014). Rupiah masih rawan melemah di tengah penantian pasar atas
hasil keputusan Mahkamah Konstitusi soal presiden terpilih besok. 
JAKARTA, KOMPAS.com
- Indeks Harga Saham Gabungan diproyeksikan kembali bergerak variatif
pada perdagangan Selasa (19/8/2014). Indeks masih menyimpan potensi naik
di tengah tekanan ambil untung investor.
CHICAGO, KOMPAS.com -Emas
berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange berakhir jatuh
di bawah 1.300 dollar AS pada Senin (18/8/2014) waktu setempat (Selasa
pagi WIB), seiring dengan menguatnya saham-saham AS dan redanya
ketegangan di Ukraina.