RIFAN FINANCINDO BANDUNG | Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan terkonsolidasi pada perdagangan saham Jumat (20/7/2018) ini. IHSG berpotensi konsolidasi di rentang 5.840-5.910.
"IHSG kemungkinan masih konsolidasi uji downtrend line sejak awal 2018. Estimasi rentang di 5.840-5.910," tutur Analis PT Kresna Securities William Mamudi saat dihubungi Liputan6.com.
"IHSG kemungkinan masih konsolidasi uji downtrend line sejak awal 2018. Estimasi rentang di 5.840-5.910," tutur Analis PT Kresna Securities William Mamudi saat dihubungi Liputan6.com.
Menurut William, IHSG bisa kembali tertekan di level support mayor 5.500.
Analis PT Indosurya Bersinar Sekuritas William Suryawijaya turut meramalkan IHSG bakal terkonsolidasi. William menjelaskan, pasca rilis data perekonomian BI rate, kondisi indeks masih dalam rentang konsolidasi.
Masih dalam kesempatan yang sama, William menuturkan peluang bagi IHSG untuk tertekan tetap masih ada. Momen ini menurut dia, dapat dimanfaatkan untuk lakukan akumulasi pembelian jangka panjang.
"indeks berpeluang konsolidasi di range 5.721-5.988," ungkapnya.
Dalam momen konsolidasi ini, William Mamudi menyarankan untuk cermati saham PT Tambang Batubara Bukit Asam Tbk (PTBA), PT Indika Energy Tbk (INDY), PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM), dan PT Jasa Marga (Persero) Tbk (JSMR).
Sedangkan William Suryawijaya lebih merekomendasikan saham PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI), PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR), PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS), serta PT Astra International Tbk (ASII).
sumber : bisnis.liputan6.com
baca juga :
PT RIFAN FINANCINDO | Sosialisasi Perdagangan Berjangka Harus Lebih Agresif: Masih Butuh Political Will Pemerintah
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Rifan Financindo Berjangka Gelar Sosialisasi Cerdas Berinvestasi
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA BANDUNG | PT Rifan Financindo Berjangka Buka Workshop Apa Itu Perusahaan Pialang, Masyarakat Harus Tahu
RIFAN FINANCINDO | Kerja Sama dengan USU, Rifan Financindo Siapkan Investor Masa Depan
PT RIFAN | Bursa Berjangka Indonesia Belum Maksimal Dilirik Investor
RIFANFINANCINDO | Rifan Financindo Intensifkan Edukasi
RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Berburu keuntungan berlimpah melalui industri perdagangan berjangka komoditi
RIFAN | Rifan Financindo Optimistis Transaksi 500.000 Lot Tercapai
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Sharing & Diskusi Perusahaan Pialang Berjangka PT. RFB
PT. RIFAN | PT Rifan Financindo Berjangka Optimistis PBK Tetap Tumbuh di Medan
RIFAN BERJANGKA | Bisnis Investasi Perdagangan Berjangka Komoditi, Berpotensi tapi Perlu Kerja Keras
PT. RIFAN FINANCINDO | JFX, KBI dan Rifan Financindo Hadirkan Pusat Belajar Futures Trading di Kampus Universitas Sriwijaya
PT RIFANFINANCINDO | RFB Surabaya Bidik 250 Nasabah Baru hingga Akhir Tahun
PT RFB | PT RFB Gelar Media Workshop
PT RIFANFINANCINDO BERJANGKA | Mengenal Perdagangan Berjangka Komoditi, Begini Manfaat dan Cara Kenali Penipuan Berkedok PBK
RFB | RFB Masih Dipercaya, Transaksi Meningkat
Tidak ada komentar :
Posting Komentar