PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Pasar Eropa ditutup mixed pada akhir
perdagangan akhir pekan Jumat malam (28/10) di tengah harapan yang
meningkat bahwa AS Federal Reserve akan menaikkan suku bunga dalam waktu
dekat.
Senin, 31 Oktober 2016
Jumat, 28 Oktober 2016
Harga Emas Naik Terdorong Permintaan India
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Permintaan fisik menjelang musim
festival di India membantu harga emas naik pada akhir perdagangan hari
Jumat dinihari (28/10) mengabaikan penguatan dollar AS, sementara pasar
menunggu arah terkait kenaikan suku bunga dari Federal Reserve AS.
Kamis, 27 Oktober 2016
Bursa Wall Street Mixed; Dow Jones Naik Terdukung Kinerja Saham Boeing
RIFAN FINANCINDO BANDUNG | Bursa saham AS ditutup sebagian besar
lebih rendah pada akhir perdagangan Kamis dinihari (27/01), terpengaruh
merosotnya harga minyak mentah, sementara sektor keuangan naik terbantu
data ekonomi yang positif.
Rabu, 26 Oktober 2016
Laju IHSG Bakal Naik, Simak Saham Pilihan Ini
RIFANFINANCINDO | Gerak Indeks Harga Saham Gabungan
(IHSG) akan menguat pada perdagangan saham Rabu pekan ini. Laporan
kinerja keuangan emiten masih menjadi sentimen yang pengaruhi laju IHSG.
Selasa, 25 Oktober 2016
Harga Emas Berakhir Turun Setelah Penguatan Bursa Wall Street
PT RIFAN FINANCINDO | Harga Emas berakhir turun pada akhir
perdagangan hari Selasa dinihari (25/20) setelah bursa Wall Street
menguat, menahan minat investasi untuk logam mulia.
Senin, 24 Oktober 2016
Sepanjang Pekan, Laju IHSG Bakal Datar
RIFANFINANCINDO BANDUNG | Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan mendatar sepanjang pekan ini.
Laju IHSG dipengaruhi laporan keuangan emiten kuartal III 2016.
Jumat, 21 Oktober 2016
Harga Emas Turun Setelah ECB Pertahankan Suku Bunga Eropa Tetap
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Harga Emas turun pada akhir perdagangan
Jumat dinihari (21/10) setelah Bank Sentral Eropa mempertahankan suku
bunga tidak berubah dan mempertahankan parameter skema pembelian aset €
1,74 triliun ($ 1,95 triliun).
Kamis, 20 Oktober 2016
Harga Minyak Mentah Melonjak 2,6 Persen Terdukung Penurunan Persediaan AS
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Harga minyak mentah melonjak mencapai
tertinggi 15 bulan pada akhir perdagangan Kamis dinihari (20/10),
setelah pemerintah AS melaporkan penurunan besar yang mengejutkan dalam
persediaan minyak mentah mingguan AS.
Rabu, 19 Oktober 2016
Wall Street Bergerak Positif
RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Bursa saham Wall Street di Amerika Serikat (AS) ditutup positif pada
perdagangan Selasa. Karena cukup solidnya laporan-laporan keuangan
sejumlah perusahaan untuk kuartal III-2016 ini.
Selasa, 18 Oktober 2016
Indeks Hang Seng 18 Oktober Bergerak Naik Terbantu Penguatan Minyak Mentah
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Pada awal perdagangan bursa Hong Kong
Selasa (17/10), indeks Hang Seng bergerak kuat, saat ini terpantau naik
141,13 poin atau 0,61 persen pada 23178.67. Penguatan indeks Hang Seng
terbantu menguatnya harga minyak mentah sesi Asia.
Senin, 17 Oktober 2016
Bursa Wall Street Akhir Pekan Naik; Mingguan Masih Negatif
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGA | Bursa
Saham AS ditutup sebagian besar lebih tinggi pada akhir pekan Sabtu
dinihari terdukung sentimen positif komentar dari pejabat Federal
Reserve, pendapatan bank yang kuat dan data ekonomi AS yang positif,
yang mengalahkan sentimen negatif pelemahan minyak mentah.
Jumat, 14 Oktober 2016
Data Perdagangan China Bikin Wall Street Melemah
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Wall Street atau bursa saham AS cenderung melemah pada penutupan
perdagangan Kamis (13/10/2015). Salah satu penyebabnya adalah laporan
perdagangan China yang tidak menggembirakan.
Kamis, 13 Oktober 2016
Harga Emas Naik Tipis Setelah Sinyal Dovish Risalah FOMC
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Harga Emas naik tipis pada akhir perdagangan Kamis dinihari setelah
risalah pertemuan The Fed memberikan sinyal dovish untuk kenaikan suku
bunga AS dalam waktu dekat ini.
Rabu, 12 Oktober 2016
Harga Minyak Mentah Merosot Terpengaruh Pesimisme Penurunan Produksi
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Harga minyak mentah berjangka jatuh pada akhir perdagangan Rabu
dinihari, mundur dari tertinggi satu tahun, pada respon pesimis terkait
upaya OPEC untuk untuk memangkas produksi dan penguatan dollar AS.
Selasa, 11 Oktober 2016
Harga Emas Rebound Dengan Pudarnya Harapan Kenaikan Suku Bunga AS
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Harga
Emas rebound pada akhir perdagangan Selasa dinihari dari minggu
terlemah sejak November setelah data pekerjaan AS lemah pada hari Jumat
mengurangi spekulasi dari kenaikan suku bunga jangka pendek, dan setelah
pembeli Tiongkok kembali setelah liburan Golden Week.
Senin, 10 Oktober 2016
Bursa Wall Street Akhir Pekan Tertekan Data
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Bursa
saham AS ditutup melemah di akhir perdagangan akhir pekan hari Sabtu
dinihari setelah laporan pekerjaan AS lemah dari penurunan harga minyak.
Jumat, 07 Oktober 2016
Bursa Wall Street Datar Setelah Klaim Pengangguran AS Menurun
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Bursa
Saham AS ditutup datar pada akhir perdagangan Jumat dinihari tertekan
kekuatiran kenaikan suku bunga AS setelah data klaim pengangguran
menurun, yang diimbangi oleh kenaikan minyak mentah. Investor juga
berhati-hati mencermati laporan pekerjaan kunci yang akan menentukan
keputusan The Fed untuk kebijakan suku bunga AS.
Kamis, 06 Oktober 2016
Bursa Wall Street Naik Terdukung Lonjakan Minyak Mentah
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Bursa Saham AS ditutup lebih tinggi pada akhir perdagangan Kamis dinihari, terdukung lonjakan minyak mentah.
Rabu, 05 Oktober 2016
Indeks Nikkei 5 Oktober Dibuka Naik Terdorong Peningkatan Proyeksi Ekonomi IMF
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Indeks Nikkei di Bursa Jepang pada awal perdagangan Rabu (05/10) dibuka datar, saat ini terpantau naik tipis 23,14 poin atau 0,14% persen di 16.758,79. Penguatan indeks Nikkei terdukung peningkatan proyeksi pertumbuhan ekonomi Jepang oleh IMF. Namun kenaikan tertahan dengan adanya penguatan Yen.
Selasa, 04 Oktober 2016
Bursa Wall Street Berakhir Lemah Tertekan Profit Taking
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Bursa Saham AS ditutup lebih rendah pada akhir perdagangan Selasa
dinihari, hari perdagangan pertama kuartal keempat, karena investor
melakukan profit taking mengabaikan kenaikan harga minyak mentah dan
investor mencermati data ekonomi yang sebagian besar lemah.
Senin, 03 Oktober 2016
Pergerakan Harga Emas Minggu Lalu dan Prediksi Minggu Ini
PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Meskipun menyentuh ketinggian dua tahun yang baru di permulaan
kuartal, pasar emas pada hari Jumat memasuki kerugian kuartalan, turun
0.7% sejak bulan Juli, ini adalah kerugian selama tiga bulan yang
pertama sejak kuartal keempat tahun lalu.
Langganan:
Postingan
(
Atom
)